Kumpulan Website Penyedia Video Template Terbaik 2020

Kumpulan Website Penyedia Video Template Terbaik 2020

Bagi Anda para pebisnis pemula atau para pelaku bisnis lama yang sedang memerlukan video profil bisnis untuk memasarkan produk Anda, maupun seorang videographer yang memerlukan sumber stok video untuk lebih mempercantik video yang Anda buat. Maka ada template terbaik 2020 yang dapat Anda gunakan sebagai template video opening maupun template video untuk semua tema video anda.

Ada beberapa aplikasi atau platform yang dapat membantu Anda dalam membantu Anda membuat dan mengedit video secara gratis. Bahkan banyak diantaranya tidak membutuhkan kemampuan teknis atau cara yang rumit, Anda cukup mengikuti panduan sederhana karena aplikasi pembuatan video sekarang sudah ramah guna (user friendly) dengan berbagai macam pilihan template.

Anda bahkan bisa mencari bermacam tambahan ide dan effect secara online untuk menggabungkannya menjadi sebuah video yang menarik. Selain itu Anda juga bisa menggunakan aplikasi dan platform tidak berbayar atau free-royalty tanpa takut atas hak cipta. Berikut ragam macam free-royalty video website template yang bisa Anda pertimbangkan untuk di coba.

Baca Juga: Panduan Memaksimalkan SEO Youtube Terbaru [LENGKAP]

 

5 Daftar Template Terbaik 2020 Free-Royalty Video Template Website

Banyak dari daftar template terbaik 2020 yang bisa Anda pilih dan gunakan yang sesuai dengan keperluan bisnis, yaitu:

 

1. Template terbaik 2020 Rocketstock

 

Website jenis ini dapat memudahkan Anda dalam memilih berbagai free after effect video template. Rocketstock adalah anak perusahaan dari website yang menyediakan berbagai stok foto, yang bernama Shutterstock.

Desain yang ada di After Effect yang tersedia di Rocketstock mempunyai kualitas premium meskipun gratis. Hasil tampilan dari segi visual yang didapatkan terlihat bagaikan video-video yang diciptakan menggunakan editor jenis profesional dengan adanya tampilan yang menarik dan elegan.Penikmat karya Anda semakin betah

menyelesaikan video sampai akhir. Template terbaik 2020 jenis ini punyai karekter user friendly dengan desain ulang serta integrasinya mudah. Silahkan kunjungi setiap halamanya di kanal Freebies pad website –nya, Anda dapat menemukan macam-macam jenis template video After Effect yang menarik untuk di coba.

 

2. Template terbaik 2020 Biteable

 

Website yang satu ini akan memberikan Anda sebuah karakter dengan bentuknya animasi yang paling mendominasi di berbagai video template terbaik 2020. Biteable merupakan sumber free video template yang paling cocok untuk Anda yang membutuhkan ide dan kesegaran secara visual.

Namun, nuansa dalam video yang diciptakan oleh creator memang akan terlihat sangat serius serta membosankan. Tetapi di template terbaik 2020 Biteable ini , Anda akan lebih bisa bermain dengan ide yang akan sangat ekspresif ketika melihat ragam warna yang hadir di dalamnya.

Sesuaikan video dengan kebutuhan dan tema brand Anda, ini akan menarik audiens untuk datang ketika pertama kali mereka melihat warana terang mencolok yang Anda gunakan.

Biteable ini menyediakan juga berbagai jenis video, yang mana telah dibagi sesuai berdasarkan ketegorinya supaya memudahkan Anda memilih jenis video seperti apa yang Anda gunakan. Menu- menu yang ada dalam jajaran website template terbaik 2020 ini seperti Business, Corporate, Animated, Youtube, Education, Instagram hingga pembuatan intro video.

 

3. Template terbaik 2020 Storyblocks

 

Storyblocks, website penyedia template terbaik 2020 satu ini sejatinya lumayan berbeda dengan free template video website jenis lainnya. Point yang menjadi pembedanya adalah adanya media type yang disebut dengan Background, Footage, serta After Effect.

Dari segi kategori menurut konten video,Stroyblocks juga menyediakan berbagai macam pilihan yaitu Typography, Business. Presentastion, serta berbagai kategori yang lain. Berbagai template dengan jenis vibe menjadi sebuah keunikan dan merupakan kelebihan Storyblocks. Mengingat semua kelebihan Stroyblocks ini, Anda dapat menentukan dan menyesuaikan berbagai jenis video dengan keinginan dan kebutuhan Anda. Storyblocks ini menyediakan berbagai resolusi yang tinggi hingga setara HD sampai 4K.

 

4. Template terbaik 2020 Velosofy

 

Website template terbaik Volosofy ini menyediakan berbagai macam jenis video yang tergolong dasar aplikasi editing dalam video Anda. Tersedia bermacam aplikasi di dalamnya, yakni Cinema 4D, After Effect, Sony Vegas, juga Adobe Premier. Rata-rata template yang ditawarkan kebanyakan bersifat minimalis dan sederhana yang menggunakan warna-warni yang tegas dan cerah.

Kalau Anda menginginkan tampilan sebuah video yang menarik, tetapi tidak mempunyai ornament yang banyak, Anda dapat mengeksplor website ini. Velosofy juga menyediakan kategori lainnya, misalkan Logo, Banner, Visualizer, dan masih banyak yang lainnya. Dibandingkan dengan website lain sejenis, Velosofy menggunakan tampilan yang sangat sederhana dan ringan.

 

5. Template terbaik 2020 Videezy

 

Template terbaik 2020 yang sudah tidak asing lagi adalah Vecteezy yang masih satu kelompok dengan grup template video yang disajikan secara gratis yaitu FYI. Website ini mempunyai penampilan yang tidak terlalu ramai dan bersih. Dengan demikian Anda dapat lebih focus melihat serta menimbang mana template video yang bisa Anda gunakan dalam menyempurnakan hasil sebuah karya Anda.

Kategori yang disedikan dalam website terdiri dari berbagai jenis konten yakni Infographic, Presentation, Product, dan lainnya. Berbagai macam desain yang ada membuat tampilan video Anda menjadi terlihat lebih modern sebab menggunakan elemen dengan desain yang mengikuti perkembangan.

Kebanyakan template yang disediakan disini cukup profesional, bukan hanya animasi yang lucu saja.
Bagi anda yang menginginkan membuat sebuah video pemasaran atau keperluan untuk presentasi bisnis, menggunakan template terbaik 2020 Videezy ini sangat dianjurkan.

Template terbaik 2020 di atas bisa membantu Anda membuat video pemasaran yang berkualitas dan unggul, serta secara tidak langsung bisa berpengaruh terhadap pelanggan atau customer Anda. Lalu ada baiknya Anda mengerti bagaimana tips membuat atau menciptakan video yang terkesan lebih menarik dan berkualitas.

Baca Juga : Panduan Lengkap Memaksimalkan Video Marketing untuk Bisnis Online

 

Cara Menciptakan Video Yang Berkaulitas Dan Menarik menggunakan Template Terbaik 2020

Tips ini perlu Anda lakukan sebab tidak semua fitur pada template terbaik 2020 dapat dimengerti atau dipahami dengan cepat dan mudah. Oleh karena ini tidak ada salahnya untuk mengetahui tips membuat video agar memberi kesan tidak hanya berkualitas namun tetap menarik perhatian calon pelanggan, cara yang bisa dilakukan adalah:

 

  1. Membuat storyboard jelas serta mudah dimengerti

    Langkah ini dilakukan sebelum memulai merekam video, membuat story board adalah yang dilakukan dahulu, sebagai outline visual yang digunakan dalam video Anda. Umumnya, satu buah Storyboard terdiri atas gambar skesta yang disajikan dalam berbagai thumbnail dengan tampilan kronoligi video yang akan

  2. Anda buat dari awal sampai akhir

    Anda dapat juga memasukkan berbagai catatan ke dalamnya, berkaitan dengan setiap moment yang hadir di frame dalam storyboard. Bukan hanya stroryboard, Anda juga harus membuat sebuah konsep yang jelas dengan teliti supaya audiens yang menonton dapat memahami jalan cerita video Anda.
     
    Percantiklah video Anda dengan menggunakan elemen visual yang lebih menunjang tema.Setelah video berhasil direkam, jangan lupa menggabungkan dengan berbagai elemen yang menarik melalui aplikasi editor pada video yang memang menjadi preferensi tema Anda. Kemudian tambahkan video template yang telah dibahas di atas jika memang diperlukan. Sebelum itu Anda dapat mencari referensi video yang sejenis supaya Anda bisa belajar bagaimana melakukan editing video yang sesaui dengan style dan tema Anda.

  3. Mengupload Youtube dengan memperhatikan SEO

    Mengupload video dan tidak ada yang menonton akan terasa membuang usaha, maka lakukan optimasi di mesin penelusur SEO dalam video Anda, yaitu dengan memperhatikan kata kunci yang mudah yang umum digunakan oleh para penelusur.

 

Kesimpulan dan Penutup

Sebelum langsug terjun membuat video tanpa ada garis pandu atau guide line, tidak ada salahnya untuk mencari ide- ide setema di YouTube. Anda juga dapat mengekreasikan permainan warna, efek dan elemen- elemen yang sekiranya akan terlihat bagus dan tidak mengganggu keseluruhan ide tema video Anda.

Jika Anda mempunyai tema dan durasi sendiri, pastikan Anda juga menambahkan skrip untuk membuatnya lebih dipahami. Ikuti selalu satu demi satu frame yang telah Anda buat pada storyboard, jangang sampai meninggalkan barang saru frame sekalipun karena video yang Anda hasilkan akan terlihat tidak sinkron dan melompat.

Jaga terus benang merah yang telah Anda tetapkan untuk video Anda. usahakan untuk mempunyai warna dan corak yang berkesinangbungang dari konten satu ke konten berikutnya. Jangan pernah ragu untuk menggali terus potensi dan mengikuti fitur- fitur terbaru setiap saatnya. Semoga informasi berkaitan dengan template terbaik 2020 bisa menjadi referensi bagi anda dalam melakukan pembuatan dan editing video.

solusi sempurna untuk bisnis anda
Subscribe here to get update